Pages

Subscribe:

Jumat, 20 April 2012

Biografi Westlife

Westlife berawal pada tahun 1996 di sligo, sebuah kota kecil di sebelah utara irlandia. 3 orang remaja, shane filan, kian egan dan mark feehtfy yang sering aktif dalam kegiatan teater di ummerhiii college. Ketiga orang remaja tersebut mendapat peran utama dalam sebuah drama grease dan penampilan mereka itu menjadi batu loncatan yang besar. Pada suatu malam setelah pertunjukan. ketika mereka latihan vocal sambil bercanda. tiba-tiba mary mcdonagh mendekatinya dan berkata. "saya ingin kalian membentuk sebuah band". Setelah itu mereka mulai membawakan lagu-lagu "take that" sebuah band yang mega populer di pertengahan tahun 90-an.

Ketika akan diberi nama. mary memberikan sebuah nama yang sangat aneh yaitu 6 as l ( kian. shane. mark, derek. michael. dan graham ). Awal tahun 1997, mereka berenam mulai tampil di teater-teater di sligo dan banyak orang yang langsung nge-fans dengan boy band baru ini. fans mereka di sligo terus bertambah. Pada bulan agustus 1997, "6 as 1" tampil dengan membawakan lagu-lagu dari boyzone dan backstreet boys ( bsb ) di hadapan lebih dari 500 orang. Tapi. mereka mempunyai 1 keluhan yartu tidak menyukai nama boy band-nya. Jadi mereka memutuskan untuk mengganti nama boy band mereka menjadi "iou".

Biografi Backstret Boys (BSB)

Backstreet Boys (BSB) terbentuk pada 20 April 1993. Pada mulanya, grup ini beranggotakan Nick Carter, Howie Dorough, Brian Littrell, A.J. McLean, dan Kevin Richardson. Namun, pada tahun 2006 salah satu personilnya, Kevin Richardson memutuskan untuk keluar dari grup agar dapat meluangkan waktu lebih banyak dengan keluarganya. Meskipun demikian, hubungannya dengan para personil lain masih terjaga dengan baik.

Ditinggalkan salah satu personilnya tak membuat Backstreet Boys bubar. Dengan formasi baru yang tinggal beranggotakan empat orang, Backstreet Boys memutuskan untuk tetap berkarir di dunia musik. Sampai saat ini Backstreet Boys telah mengeluarkan tujuh album dan mencatat angka penjualan album tertinggi yaitu lebih dari 130 juta kopi di seluruh dunia. Prestasi tersebut membuat Backstreet Boys menjadi boyband dengan penjualan album tertinggi sepanjang masa

Grup ini terbilang paling eksis jika dibandingkan dengan N Sync yang telah bubar duluan, atau grup vokal asal Inggris Boyzone yang bernasib sama. Backstreet Boys justru tetap aktif membuat album dan melakukan tur keliling dunia. Kini Backstreet Boys akan menjumpai para penggemar di kawasan ASEAN, dengan mengadakan konser di Singapura. Hanya personelnya tinggal empat orang. Kevin Richardson sudah hengkang dari grup tersebut sejak 2006.

Backstreet Boys merupakan salah satu grup yang mampu mencetak angka penjualan tertinggi di seluruh dunia, dalam sejarah bisnis musik dunia. Hingga saat ini rekor penjualan album grup itu telah mencapai 100 juta keping. Lagu-lagu mereka telah memengaruhi banyak penyanyi pop untuk meniru. Pesaing utama adalah Westlife dari Inggris, yang hingga kini masih eksis di panggung musik dunia.

Profil Boyzone (+Link Download)

Boyzone adalah satu angkatan dengan Backstreet Boys , N'Sync, 5ive, Plus One, A1 (2000) dll. di Inggris bisa dibilang mereka adlah boy band tersukses yang sering melantunkan lagu hingga
menjadi hits di UK. Beranggotakan 5 personil yaitu Ronan Keating, Mikey Hraham, Stephen Gately (Alm.), Keith Duffy, Shane Lynch yang masing2 memiliki warna suara yang berbeda.Silahkan baca profil lengkapnya di Wikipedia.


Tepat tanggal 11 Oktober 2009, kabar buruk mengenai personilnya yaitu Stephen Gately, meninggal dalam kondisi sedang tidur di usia cukup muda yaitu 33 tahun. dan kabar ini begitu menyesakkan bagi fans boyzone di se-antero jagat raya termasuk di Indonesia. Lihat berita di situs ini

5 Penyebab Musik Indonesia Membosankan


Berikut ini merupakan fakta-fakta yang terjadi di sekitar kita, yang mengakibatkan dunia musik Indonesia menjadi membosankan, antara lain :




1. Plagiat


Plagiarisme adalah penjiplakan atau pengambilan karangan, pendapat, dan sebagainya dari orang lain dan menjadikannya seolah karangan dan pendapat sendiri. Plagiat dapat dianggap sebagai tindak pidana karena mencuri hak cipta orang lain. Di dunia pendidikan, pelaku plagiarisme dapat mendapat hukuman berat seperti dikeluarkan dari sekolah/universitas. Pelaku plagiat disebut sebagai plagiator.


Di Indonesia sendiri banyak plagiator-plagiator yang tidak mengakui bahwa dirinya plagiat (meskipun banyak juga yang tidak plagiat, namun pamor mereka kalah oleh yang plagiat), baik itu penyanyi solo, group band, pengarang lagu dan banyak lagi. Mereka beralasan, hanya meng-influence aliran/genre musiknya saja, dan itu sudah menjadi satu senjata andalan bagi mereka untuk beralasan. Dan ketika salah satu penyanyi solo atau group band sukses dengan ke-plagiator-annya, maka yang lain sepertinya berlomba-lomba untuk mengikuti jejak plagiator sukses tersebut. Dan akhirnya, semakin membosankan musik Indonesia.


Sejarah Perkembangan Musik Dunia


 Sejak abad ke-2 dan abad ke-3 sebelum Masehi, di Tiongkok da Mesir ada musik yang mempunyai bentuk tertentu. Dengan mendapat pengaruh dari Mesir dan Babilon, berkembanglah musik Hibrani yang dikemudian hari berkembang menjadi musik Gereja. Musik itu kemudian disenangi oleh masyarakat, karena adanya pemain-pemain musik yang mengembara serta menyanyikan lagu yang dipakai pada upacara Gereja. Musik itu tersebar di seluruh Eropa kemudian tumbuh berkembang, dan musik instrumental maju dengan pesat setelah ada perbaikan pada alat-alat musik, misalnya biola dan cello. Kemudian timbulah alat musik Orgel. Komponis besar muncul di Jerman, Prancis, Italia, dan Rusia. Dalam abad ke 19, rasa kebangsaan mulai bangun dan berkembang. Oleh karena itu perkembangan musik pecah menurut kebangsaannya masing-masing, meskipun pada permulaannya sama-sama bergaya Romantik. Mulai abad 20, Prancis menjadi pelopor dengan musik Impresionistis yang segera diganti dengan musik Ekspresionistis.

Musik sudah ada sejak Zaman purbakala dan dipergunakan sebagai alat untuk mengiringi upacara-upacara kepercayaan. Perubahan sejarah musik terbesar terjadi pada abad pertengahan,disebabkan terjadinya perubahan keadaan dunia yang makin meningkat. Musik tidak hanya dipergunakan untuk keperluan keagamaan, tetapi dipergunakan juga un tuk urusan duniawi

Jumat, 23 Maret 2012

Profil Westlife


Westlife adalah sebuah grup musik dari Irlandia yang beranggotakan Shane Filan, Kian Egan, Nicky Byrne, dan Mark Feehily. Satu anggota lainnya, Bryan McFadden, keluar pada 9 Maret 2004 agar dapat meluangkan lebih banyak waktu untuk kehidupan keluarganya dengan mantan anggota Atomic Kitten, Kerry Katona, meski mereka kemudian berpisah dan dia mengganti ejaan nama depannya menjadi 'Brian'.

Band ini terbukti sukses di Irlandia dan Britania Raya, dengan keberhasilannya mencetak 13 single nomor satu antara tahun 1999 dan 2005, antara lain:

  * "Swear It Again" (1999)
  * "If I Let You Go" (1999)
  * "Flying Without Wings", dengan BoA (dimuat di lagu tema film Pokémon 2000) (1999)
  * "I Have A Dream"/"Seasons In The Sun" (cover dari ABBA dan Terry Jacks) (1999)
  * "Fool Again" (2000)
  * "Against All Odds (Take A Look At Me Now)" (duet dengan Mariah Carey) (cover dari Phil Collins) (2000)
  * "My Love" (2000)
  * "Uptown Girl" (cover dari Billy Joel) (2001)
  * "Queen Of My Heart" (2001)
  * "World of Our Own" (2002)
  * "Unbreakable" (2002)
  * "Mandy" (cover dari Barry Manilow) (2003)
  * "You Raise Me Up" (2005)

Tidak semua single yang mereka buat mencapai peringkat pertama di tangga lagu Britania Raya:

  * "What Makes a Man" (2000) #2
  * "Bop Bop Baby" (2002) #5
  * "Tonight/Miss You Nights" (2003) #3
  * "Hey Whatever" (2003) #4
  * "Obvious" (2004) #3